Notice: Function _load_textdomain_just_in_time was called incorrectly. Translation loading for the facebook-pagelike-widget domain was triggered too early. This is usually an indicator for some code in the plugin or theme running too early. Translations should be loaded at the init action or later. Please see Debugging in WordPress for more information. (This message was added in version 6.7.0.) in /home/u9056464/public_html/wp-includes/functions.php on line 6121

Notice: Function _load_textdomain_just_in_time was called incorrectly. Translation loading for the google-analytics-for-wordpress domain was triggered too early. This is usually an indicator for some code in the plugin or theme running too early. Translations should be loaded at the init action or later. Please see Debugging in WordPress for more information. (This message was added in version 6.7.0.) in /home/u9056464/public_html/wp-includes/functions.php on line 6121
Pembersihan CoTS di Manado Tua - Balai Taman Nasional Bunaken

CoTS (Crown of Thorns Starfish) atau disebut juga dengan Bintang Laut Mahkota Berduri merupakan salah satu jenis bintang laut raksasa dengan jumlah duri yang banyak. Hewan ini memiliki potensi penyebab kerusakan yang cukup luas di ekosistem terumbu karang karena hewan ini merupakan predator berbahaya bagi terumbu karang yang ada di lautan.

Pada 4 September 2021, Tim dari Balai Taman Nasional Bunaken melakukan kegiatan Pembersihan Bintang Laut Mahkota Berduri (CoTS) sebagai bentuk pembinaan habitat pada kawasan konservasi perairan di wilayah kerja Resort Manado Tua.

Dalam kegiatan ini, tim berhasil mengangkat 20 ekor di sekitar perairan Negri, Manado Tua II pada Zona Tradisional dengan titik koordinat Y : 1.616488, X : 124.690795. Sebelumnya, pada tanggal 20 Mei 2021 juga pernah melakukan pembersihan Bintang Laut Mahkota Berduri di tempat yang sama dengan jumlah 310 ekor. Dari data ini membuktikan bahwa populasi Bintang Laut Mahkota Berduri di perairan Manado Tua II terkontrol.

Menurunnya populasi CoTS di perairan Pulau Manado Tua dapat menjadi indikator pertumbuhan ekosistem terumbu karang tidak terganggu. Karang yang sehat akan memberikan jasa ekosistem yang luar biasa bagi penyangga kehidupan.

SHARE

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *